Kominfo Kota Pariaman --- Himpunan Pendidik dan Tenaga Kependidikan Anak Usia Dini Indonesia (HIMPAUDI) Kota Pariaman gelar Gebyar Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Di Pentas Utama Pantai Gandoriah Pariaman, Selasa (14/11).
Gebyar PAUD tersebut diikuti oleh anak-anak PAUD se-Kota Pariaman dengan beberapa kegiatan yang dilakukan yakni Senam Masal, Edukasi, Stimulasi Perlindungan Anak serta Transisi PAUD ke SD yang Menyenangkan Sejak Dini.
Penjabat Wali Kota Pariaman, Roberia saat membuka acara tersebut mengatakan bahwa anak PAUD merupakan generasi emas kita dimasa depan.
“Lewat tangan dingin bapak ibu guru PAUD yang bersatu didalam HIMPAUDI, semoga menjadikan generasi Pariaman menjadi orang-orang hebat dan tetap rendah hati serta bersyukur kepada Allah SWT”, ujarnya.
Lebih lanjut, ia juga menuturkan bahwa saya melihat anak-anak ini sangat senang dengan acara ini. Kegiatan yang dibuat HIMPAUDI Kota Pariaman, banyak kegiatan yang membuat ceria, anak-anak semua semangat dalam mengikutinya.
“Semoga dengan kegiatan ini menjadikan kita semua tetap berusaha menjadi yang terbaik untuk generasi penerus kita”, tutupnya.
Sementara itu, Ketua HIMPAUDI Kota Pariaman, Lucyanel Arlym mengungkapkan bahwa tujuan kegiatan ini adalah untuk melatih kemampuan motorik anak kita salah satu caranya dengan olahraga yakni senam.
“Senam yang kita lakukan adalah senam stimulasi perlindungan anak dan senam tansisi PAUD ke SD yang menyenangkan”, ulasnya.
Mudah-mudahan kedepan, kata Lucyanel anak-anak kita terlindungi dari berbagai macam kekerasan-kekerasan yang mungkin akan terjadi, sehingga anak-anak ini tau bagaimana caranya untuk menghindar dari pelaku-pelaku kekerasan. (rika)
MC Kota Pariaman
![]() |
Yota Balad Sampaikan Upaya Peningkatan Layanan Kesehatan Kota... 5 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Diskominfo Kota Pariaman Gelar Sosialisasi Pembentukan PPID Desa 5 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wawako Mulyadi Hadiri Halal-Bihalal & Pengukuhan Ketua PKDP... 4 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Bertemu Menteri PU RI Dody Hanggodo, Yota Balad... 2 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Lounching Progul Saga Saja Plus dan... 2 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad Pembina Upacara Hardiknas Tingkat Kota Pariaman... 2 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Yota Balad dan Mulyadi Lepas Tim Gabungan inventarisasi... 1 Mei 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Hoyak Tabuik Pukau Penonton Pawai Budaya Muskomwil I... 30 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Mulyadi Jawab Rekomendasi DPRD Kota Pariaman tentang LPKJ... 30 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Wako Yota Balad Dorong Pengadministrasian dan Pendaftaran Tanah... 30 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
SURAT EDARAN PENERIMAAN MAHASISWA BARU PROGRAM SAGASAJA PLUS... 24 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI PENGADAAN... 21 April 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENERIMAAN BIMBINGAN BELAJAR SEKOLAH KEDINASAN TAHUN 2025 18 Maret 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI PRASANGGAH PENGADAAN PPPK TAHAP II... 14 Februari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
HASIL SELEKSI PASCA SANGGAH CPNS 2024 PEMERINTAH KOTA... 21 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL KELULUSAN CPNS PEMKO PARIAMAN TA 2024 11 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
PENGUMUMAN HASIL PPPK GURU DAN PEMBERKASAN PPPK 6 Januari 2025 Selengkapnya >> |
![]() |
Pengumuman Hasil Selkom PPPK 2024 30 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
DAFTAR PESERTA, JADWAL, DAN LOKASI SELEKSI KOMPETENSI BIDANG... 6 Desember 2024 Selengkapnya >> |
![]() |
JADWAL DAN LOKASI UJIAN PPPK 2024 29 November 2024 Selengkapnya >> |